Produk Kami

Papan gipsum Indoboard® dirancang untuk memenuhi kebutuhan konsistensi, produktivitas, dan kualitas. Pekerja Anda akan dapat menghasilkan pekerjaan berkualitas dengan lebih cepat, baik pada proyek rumah hunian, perkantoran, maupun bangunan komersial.

Keunggulan

Cepat & mudah dipasang

Kualitas tepercaya

Tahan Lendut untuk hasil finishing optimal

Mudah dipotong dan disekrup

Terjangkau dan berkualitas

KUALITAS TEPERCAYA

Indoboard adalah produk ramah lingkungan dan tahan lama yang memenuhi standar industri.

MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS

Proses pemasangan yang cepat dan mudah mempersingkat waktu dan efisiensi tenaga.

GALERI PRODUK

Tempat Pembelian

Temukan Indoboard® di wilayah Anda.